Jumat, 20 Juni 2008

Cara Menghapus Virus PServerMouse (Win2K/XP)

  • Klik Start
  • Pilih Run
  • Ketik msconfig, lalu enter
  • Pilih Startup (kiri atas)
  • Uncheck PServerMouse Option
  • Restart PC
  • Masuk ke Safe Mode
  • Masuk ke Windows Explorer. Klik C:/Directory
  • Hapus Icon PServerMouse (biasanya tanpa ada icon) dan autorun
  • Restart PC
  • Masuk ke Windows
  • Klik Start
  • Pilih Run
  • Ketik Regedit untuk masuk ke registry windows
  • Lakukan Find File (PServerMouse) kemudian hapus registry yang mengandung PServerMouse
  • Find Next dapat dilakukan dengan menekan tombol F3
  • Jika telah selesai. Restart PC atau lakukan Log Off Windows.
  • Mudah-mudahn berhasil... Amien

Tidak ada komentar: